Pengangkatan Advokat di Wilayah Pengadilan Tinggi Jambi
Jambi - Senin, 26 September 2022 , Bertempat di Hotel BW Luxury Jambi, mewakili Ketua PTUN Jambi, Panitera Pengganti PTUN Jambi Bapak Rusianto, S.H., menghadiri undangan pengangkatan advokat di wilayah Pengadilan Tinggi Jambi.